24 Februari 2012

Cara Membuat Browsing Internet Jadi Cepat

Melakukan browsing di internet dengan kecepatan yang tinggi tentunya akan sangat menyenangkan. Berbagai cara dan tindakan mungkin akan dilakukan untuk membuat browsing internet menjadi lebih cepat, baik dari pilihan penggunaan software-nya, maupun dengan cara melakukan settingan tertentu. Ada beberapa software browser yang mungkin dapat Anda gunakan untuk melakukan browsing internet. Namun dalam kesempatan posting kali ini saya hanya akan share cara untuk mempercepat browsing internet dengan menggunakan salah satu software browser yang memiliki fitur tampilan menarik dan kemudahan dalam penggunaannya, yakni browser Mozilla Firefox.

14 Februari 2012

Tips Memilih Pengobatan Alternatif Yang Sesuai Syariat

Berkaitan dengan posting sebelumnya, yakni Pengobatan Alternatif Yang Sesuai Dengan Syari'at, maka posting kali ini saya akan share beberapa tips-nya untuk memilih pengobatan alternatif yang sesuai dengan syariat dimaksud. Namun perlu diketahui, bahwa tips ini hanyalah sebatas gambaran yang mungkin hanya dapat dijadikan sebagai acuan dasar saja dalam menentukan pilihan model pengobatan alternatif mana yang akan kita pilih untuk berobat, sehingga pengobatan yang kita lakukan akan sesuai dengan tuntunan syari'at yang kita anut dan kita yakini.

11 Februari 2012

Pengobatan Alternatif Yang Sesuai Dengan Syariat

Kehadiran pengobatan alternatif ditengah masyarakat, ternyata masih menjadi pilihan bagi sebahagian orang yang meyakininya. Padahal dunia ilmu pengetahuan dan tehnologi seperti sekarang sudah maju sedemikian pesatnya. Bidang Ilmu  kedokteran misalnya, yang merupakan salah satu bidang ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan pengobatan penyakit secara medis, sudah sedemikian maju dengan dukungan peralatan tehnologi yang canggih dan modern. Namun mengapa pengobatan alternatif masih eksis di tengah masyarakat?.